Penerapan Problem Based Learning untuk Materi Geometri Bangun Datar pada Siswa Kelas VIII SMP

  • Finsensius Yesekiel Naja Universitas Flores
  • Agustina Mei Universitas Flores
Keywords: Efektivitas, Pembelajaran Berdasarkan masalah, Geometri

Abstract

Orientasi pembelajaran yang sedang berkembang saat ini yaitu pembelajaran berfokus pada keterampilan abad ke-21. Keterampilan abad 21 ini dianggap penting untuk dikuasai oleh mereka yang produktif dan ingin tetap bertahan. Perkembangan pendidikan matematika di tingkat sekolah dasar sampai saat ini masih menunjukkan orientasi kegiatan pembelajaran pada pemecahan masalah agar siswa memiliki kemampuan pemecahan masalah yang baik Tujuan dari penelitian ini adalah untuk, mengetahui perbedaan rerata siswa dalam penerapan problem based learning dan siswa yang diterapan pembelajaran konvensional untuk materi geometri. Pendekatan dalam penelitian ini menggunakan kuantitatif dengan metode eksperimen. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII SMPK St Ursula dengan Sampel kelas VII D kelas ekperimen berjumlah 15 siswa dan kelas VII B kelas kontrol berjumlah 15 siswa. Pengambilan sampel penelitian ini diperoleh menggunakan teknik cluster random sampling. Teknik analisis data menggunakan Analisis Kovarian, Perangkat pembelajaran memenuhi syarat validitas, reliabilitas sensitivitas. Berdasarkan hasil anakova dengan uji homogenitas, dari perhitungan didapat Fhitung = 0,3765 dan Ftabel dengan taraf nyata 5% = 4,010 sehingga Fhitung<Ftabel menyebabkan terima H0 dan tolak H1 yang menunjukkan varians kedua sampel homogen. Hal ini menunjukkan bahwa problem based learning efektif dan dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andrian, Y., & Rusman, R. (2019). Implementasi pembelajaran abad 21 dalam kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 12(1), 14–23. ttps://doi.org/10.21831/jpipfip.v12i1.20116

Arikunto, S. (2015). Prosedur Penelitian Satuan Pedekatan Praktik. Rineka Cipta.

Bruner, O., Development, C., & Bruner, E. (1915). Bruner ’ s Theory of Cognitive Development. D.

Jannah, A., Rahmawati, R., & Reffiane, F. (2020). Keefektifan model PBL berbantu media audio visual terhadap hasil belajar, mimbar PGSD. Undiksha, 8(3), 342–350.

Matematis, M. (2018). (Print ISSN 2528-1402, Online ISSN 2549-5593). 2(1), 28–35.

Malmia, W., Makatita, S. H., & Lisaholit, S. 2019. Problem-Based Learning As An Effort To Improv Student Learning Outcomes. International Journal Of Scientific & Technology Research, 8(9), 1140-1143.

Mann, L., & Chang, R. 2019. From problem-based learning to practice-based education: a framework for shaping future engineers. European Journal Of Engineering Education, 1-21.

Maskur, R., Sumarno, & Rahmawati, Y. 2020. The Effectiveness of Problem Based Learning and Aptitude Treatment Interaction in Improving Mathematical Creative Thinking Skills on Curriculum 2013. European Journal of Educational Research, 9(1): 375-383.

NCTM. (2010). NCTM ANNUAL MEETING & EXPOSITION.

Nurtanto, M., Moh, F., & Sofyan, H. 2020. Problem Based Learning (PBL) in
Industry 4.0: Improving Learning Quality through Character-Based Literacy Learning and Life Career Skill (LL-LCS). Journal of Physics: Conference Series, 1-10.

Palennari, M. (2018). Problem Based Learning ( PBL ) Memberdayakan
Keterampilan Berpikir Kritis Pebelajar Pada Pembelajaran Biologi Problem
Based Learning ( PBL ) Empowering Student Critical Thinking Skills at Biological Learning. Proseding Seminar Biologi dan Pembelajarannya, 2008, 599–608.

Pujiyanti, A., Ellianawati, E., & Hardyanto, W. (2021). Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) Berbantuan Alat Peraga untuk Meningkatkan Minat dan Hasil Belajar Fisika Siswa MA. Physics Education Research Journal, 3(1), 41–52. https://doi.org/10.21580/perj.2021.3.1.6666

Sockalingam, N dan Schmidt, H.G. 2011. Characteristics of Problems for Problem-Based Learning: The Students Perspective. The Interdisciplinary Journal of Problem-Based learning Volume 5, no. 1 (Spring 2011).

Sudjana, N. (2013). Dasar-dasar Proses Belajar Mengajar. Sinar Baru
Algensindo.Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif dan R & D. Alfabeta.

Yulianto, H. T., Tusmiyati, A., & Widiastuti, H. 2020. Peningkatan Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Melalui Penerapan Model Problem Based Learning (PBL). Teaching and Learning Journal of Mandalika, 1(2): 104-116
Published
2023-03-31
How to Cite
Naja, F., & Mei, A. (2023). Penerapan Problem Based Learning untuk Materi Geometri Bangun Datar pada Siswa Kelas VIII SMP. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(1), 924-931. https://doi.org/10.31004/cendekia.v7i1.1820
Share |