Penerapan Model Problem-Based Learning berbantuan Strategi Example-NonExample untuk Meningkatkan Kemampuan Literasi Matematis Siswa
Abstract
Permasalahan rendahnya kemampuan literasi matematis siswa berdasarkan tiga indikator utama PISA yakni memahami konteks, merumuskan masalah, dan menafsirkan hasil pada materi garis singgung lingkaran, menjadi alasan utama penelitian ini dilakukan. Upaya yang pernah diterapkan seperti Problem-Based Learning (PBL), memang menunjukkan potensi dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah, namun belum sepenuhnya optimal karena sebagian siswa masih kesulitan memasuki tahap pemecahan masalah tanpa penguatan awal. Sementara itu, strategi Example–NonExample diketahui mampu memperjelas batasan konsep melalui penyajian contoh dan non-contoh, tetapi penggunaannya belum banyak diintegrasikan secara strategis untuk mendukung proses PBL maupun peningkatan literasi matematis. Dengan memadukan kedua pendekatan tersebut, pembelajaran dirancang agar siswa memperoleh penguatan visual dan konseptual sebelum memasuki tahap investigasi masalah. Tujuan penelitian ini adalah meningkatkan kemampuan literasi matematis siswa kelas XI-7 SMAN 5 Jember melalui Penelitian Tindakan Kelas model Kemmis & McTaggart yang dilaksanakan dalam dua siklus. Data diperoleh melalui tes literasi matematis, observasi, dan catatan lapangan, lalu dianalisis secara deskriptif kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan pada semua indikator literasi matematis, dengan rata-rata kenaikan 14% dari siklus I ke II serta pergeseran signifikan jumlah siswa ke kategori kemampuan tinggi. Temuan ini menampilkan bahwa integrasi PBL berbantuan Example–NonExample mampu mengoptimalkan pembelajaran kontekstual dan visual, sehingga efektif meningkatkan literasi matematis siswa.
Kata kunci: Literasi matematika, Problem-based Learning, Example NonExample
Downloads
References
Andini, R., Phricillia, R., Mahendra, F. E., & Musa’ad, F. (2023). PENINGKATAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MATEMATIKA PADA MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING. LIMIT: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 8–14. https://doi.org/https://doi.org/10.33506/jpm.v1i1.2938
Hardiansyah, & Putri, A. (2023). Analysis of the Use of Example NonExample Learning Strategies in Religious Subjects. Journal of Contemporary Gender and Child Studies (JCGCS), 2(1), 80–85. https://doi.org/10.61253/jcgcs.v2i1.146
Harmon, Y. (2024). Meningkatkan Kemampuan Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Kelas II Melalui Model Pembelajaran Example NonExample Ditinjau Dari Aktivitas Siswa SD Negeri 005 Rokan IV Koto. JODEL: Journal of Development Education and Learning, 2(1), 80–84. https://doi.org/10.31004/jodel.v2i1.56
Kemmis, S., & McTaggart, R. (1988). The Action Research Planner. Capítulo 1 Del Libro Del Mismo Nombre, Editado Por La Deakin University, 1–16. https://doi.org/10.1007/978-981-4560-67-2
Khadafi, M., Aramuddin, A., & Hamdani, M. F. (2024). The Influence of the Example NonExample Model on Student Learning Participation in Social Studies. 4, 388–398. https://doi.org/10.31958/jies.v4i2.12700
Khurin’in, K., Fauziyah, N., & Suryanti, S. (2024). Penerapan Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Literasi Matematis Siswa Kelas X di SMA Muhammadiyah 5 Dukun. Ideguru: Jurnal Karya Ilmiah Guru, 9(2), 1035–1043. https://doi.org/10.51169/ideguru.v9i2.1006
Mardiani, E. (2024). Example Non-Example Method: Students’ Learning Outcomes Improvement Regarding Adding and Subtracting Two Fractions with Different Denouncors in Mathematics Subjects. Pedagogia: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 16(1), 17–20. https://doi.org/10.55215/pedagogia.v16i1.9660
Maslihah, S., Waluya, S. B., Rochmad, Kartono, Karomah, N., & Iqbal, K. (2021). Increasing mathematical literacy ability and learning independence through problem-based learning model with realistic mathematic education approach. Journal of Physics: Conference Series, 1918(4). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1918/4/042123
Messikh, D. (2020). A Systematic Review of the Outcomes of Using Action Research in Education. Arab World English Journal, 11(1), 482–488. https://doi.org/10.24093/awej/vol11no1.32
Mutiakandi, N. M., & Sari, N. M. (2024). Literasi Matematis dan Self-Confidence pada Model Problem- Based Learning. PLUS MINUS: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 369–384. https://doi.org/10.31980/plusminus.v4i2.1484
Ngongo, M. F. A., Kurniawan, B., & Nuriyah. (2023). Penerapan Metode Pembelajaran Example NonExample Berbantuan Media Papan Flannel Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Matematika Di SD Katolik Ni`I, Kupang. Mimbar PGSD Flobamorata, 2(1), 92–96. https://doi.org/10.51494/mpf.v2i1.1743
Nubatonis, T., Uki, N. M., & Leo, M. I. (2022). Efektivitas Model Pembelajaran Example NonExample, Picture and Picture dan Problem Based Learning Terhadap Pemahaman Konsep Siswa. Quagga: Jurnal Pendidikan Dan Biologi, 14(1), 31–36. https://doi.org/10.25134/quagga.v14i1.4827
OECD. (2023). Pisa 2022 Results. In Factsheets: Vol. I. https://www.oecd-ilibrary.org/education/pisa-2022-results-volume-i_53f23881-en%0Ahttps://www.oecd.org/publication/pisa-2022-results/country-notes/germany-1a2cf137/
Padmawati, N. P. W., Atmaja, I. M. D., & Noviyanti, P. L. (2022). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Berdasarkan Prosedur Newman Pada Siswa Kelas Vii Smp Negeri 1 Blahbatuh. Jurnal Pendidikan Matematika Undiksha, 12(2), 11–16. https://doi.org/10.23887/jjpm.v12i2.33319
Raharjo, D., & Muljani, S. (2022). Pembelajaran Berkarakteristik Inovatif Abad 21 pada Materi Kemandirian Karir Peserta didik dengan Metode Pembelajaran Berbasis Masalah (Pbl) di SMK Negeri 1 Adiwerna Tegal. Cakrawala: Jurnal Pendidikan, 9300(1), 113–118. https://doi.org/10.24905/cakrawala.vi0.173
Rangkuti, R. K., Albina, M., & Masito, M. (2022). Kemampuan Metakognisi dan Kemandirian Belajar Siswa Pada Pembelajaran Discovery Learning dan Pembelajaran Example Non-Example. JURNAL E-DuMath, 8(1), 47–56. https://doi.org/10.52657/je.v8i1.1657
Smith, G., Putri Liowardani, A., Permadi, H., & Anita, Y. (2023). Application of Problem-based Learning in Efforts to Build Mathematical Literacy Skills. KnE Social Sciences, 202, 96–105. https://doi.org/10.18502/kss.v8i10.13435
Wardani, A. K., Prabawanto, S., & Jupri, A. (2024). How Students ’ Obstacle in Solving Ratio and Proportion Problem ? Focusing on Mathematical Literacy Process. 13(2).
Wijayanti, A., Nursaadah, I., Faslurrohman, M., Muna, K., Rohmah, U. S., & Dewanti, S. S. (2024). Authentic Assessment of the Ability to Critical Thinking Mathematics of Junior High School Students in Grade VIII on Statistics Materials. Jurnal Math Educator Nusantara, 10(1), 23–40. https://doi.org/10.29407/jmen.v10i1.20266
Copyright (c) 2025 Osfir Candikia Rara Komara, Christine Suryaningrum Wulandari, Sri Rahayu

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

1.jpg)












