Identifikasi Pemecahan Masalah Matematis Peserta Didik Berdasarkan Tipe Kepribadian Hippocrates-Galenus dan Gender

  • Danu Yunizar Pamungkas Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA
  • Rizki Dwi Siswanto Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
Keywords: Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis, Gender, Tipologi Kepribadian Hippocrates-Galenus

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik berdasarkan tipologi kepribadian Hippocrates-Galenus dan gender. Metode dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik Purposive Sampling digunakan untuk memilih 8 subjek penelitian yang terdiri dari 2 subjek sanguinis, 2 subjek koleris, 2 subjek melankolis, 2 subjek plegmatis dengan gender yang berbeda dari masing-masing kepribadian. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket, tes, dan wawancara. Teknik triangulasi yang dilakukan dengan membandingkan hasil tes kemampuan pemecahan masalah matematis dengan hasil wawancara. Kesimpulan penelitian ini, sanguinis laki-laki lebih baik dari sanguinis perempuan dalam aspek pemahaman masalah, koleris laki-laki dapat lebih baik dibandingkan koleris perempuan mengenai aspek menjelaskan dan memeriksa kebenaran jawaban yang diperoleh sedangkan untuk aspek lain koleris perempuan lebih baik daripada koleris laki-laki, melankolis laki-laki lebih baik dari melankolis perempuan dalam aspek menjelaskan dan memeriksa kebenaran jawaban yang diperoleh sedangkan melankolis perempuan sangat baik dalam aspek membuat/menyusun model matematika, plegmatis perempuan lebih baik dari plegmatis laki-laki dalam aspek menunjukkan pemahaman masalah dan membuat atau menyusun model matematika.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aliyah, I. M., Yuhana, Y., & Anwar, C. A. H. F. S. (2019). Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Ditinjau dari Kemampuan Awal dan Gender. Jurnal Didaktik Matematika, 6(2), 161–178. https://doi.org/10.24815/jdm.v6i2.14104

Amalia, S. R., & Widodo, A. N. A. (2018). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Mahasiswa Melalui Model Pbl Berbasis Etnomatematika Ditinjau Dari Kepribadian Topologi Hippocrates Dan Galenus Tipe Cholearis Dan Phlegmantis. AKSIOMA : Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 9(1), 1. https://doi.org/10.26877/aks.v9i1.2467

Chomaria, N. (2014). Tes Kepribadian Remaja Muslim. Surakarta: Al-Qudwah Publishing.

Chotimah, N. H. (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Generatif (MPG) Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah dan Disposisi Matematis Siswa di Kelas X pada SMA Negeri 8 Palembang. Skripsi. Universitas PGRI Palembang.

Dwi Putra, H., Fathia Thahiram, N., Ganiati, M., Nuryana, D., Studi, P., Matematika, P., Siliwangi, I., Jenderal, J. T., Cimahi, S., Kunci, K., Pemecahan, K., Matematis, M., &

Siswa, P. (2018). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa SMP pada Materi Bangun Ruang Development of Project-Based Blended Learning Model to Support Student Creativity in Designing Mathematics Learning in Elementary School. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika), 6(2), 82–90. http://journal.unipma.ac.id/index.php/jipm

Hendriana, H., & Sumarmo, U. (2014). Penilaian Pembelajaran Matematika. Bandung: Reflika Aditama.

Islamiah, N., Purwaningsih, W. E., Akbar, P., & Bernard, M. (2018). Analisis Hubungan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Self Confidence Siswa SMP. Journal on Education, 1(1), 47–57.

Littauer, F. (2011). Personality plus at work: How to work successfully with anyone. Revell.

Maryanto, N. R., & Siswanto, R. D. (2021a). Analisis Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Ditinjau dari Gaya Kognitif dan Gender. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 4(1), 109–118.

Maryanto, N. R., & Siswanto, R. D. (2021b). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Ditinjau Dari Gaya Kognitif Implusif Dan Reflektif. ANARGYA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 4(1), 109–118. https://doi.org/10.21043/jpm.v2i1.6341

Meylina, S. (2019). Proses Berpikir Kritis Siswa dalam Pemecahan Masalah Matematika Berdasarkan Tipe Kepribadian Tipologi. 22(22), 523–530.

Ngilawajan, D. A. (2013). Proses berpikir siswa SMA dalam memecahkan masalah matematika materi turunan ditinjau dari gaya kognitif field independent dan field dependent. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan, 2(1), 71–83.

Nuraeni, R., & Luritawaty, I. P. (2016). Mengembangkan Kemampuan Komunikasi Matematik Siswa Melalui Strategi Think Talk Write. Jurnal Pendidikan Matematika STKIP Garut, 5(2), 101–112.

OECD. (2020). PISA 2018 Database. 1–64.

Septianawati, D. (2014). Efektivitas Penerapan Metode Diskusi dengan Pendekatan Matematika Realistik Ditinjau dari Tipe Kepribadian Siswa Kelas VIII SMP Negeri di Kabupaten Lampung Timur. Efektivitas Penerapan Metode Diskusi Dengan Pendekatan Matematika Realistik Ditinjau Dari Tipe Kepribadian Siswa Kelas VIII SMP Negeri Di Kabupaten Lampung Timur, 3(August), 55–64. http://dx.doi.org/10.1016/j.scitotenv.2014.10.007

Siswanto, R. D., Hilda, A. M., & Azhar, E. (2019). Development Combinatorics Realistic Mathematics Education Application based on the Android Mobile. International Journal of Innovation, Creativity and Change, 5(6), 123–140.

Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, R&D (Cetakan Ke). Bandung: CV Alfabeta.

Winarni, E. S., & H. (2015). Matematika untuk PGSD (Keempat ed.). Bandung: Remaja Rosdakarya.
Published
2021-08-04
How to Cite
Pamungkas, D., & Siswanto, R. (2021). Identifikasi Pemecahan Masalah Matematis Peserta Didik Berdasarkan Tipe Kepribadian Hippocrates-Galenus dan Gender. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2324-2343. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.789
Share |