Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMA Kelas XI dalam Menyelesaikan Soal Materi Pengaplikasian Kalkulus pada Turunan

  • Nurul Ramadhani Dwiwandira Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
  • Ayu Tsurayya Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka
Keywords: Kemampuan Koneksi Matematis, Kalkulus, Turunan

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis kemampuan koneksi matematis siswa dalam menyelesaikan soal materi pengaplikasian kalkulus pada turunan. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan subjek penelitiannya adalah 35 siswa kelas XI dengan teknik sampling menggunakan purpose sampling. Instrumen yang digunakan berupa tes kemampuan koneksi matematis dan wawancara. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dari 35 siswa terdapat 6 siswa dengan kemampuan koneksi matematis kategori rendah, 25 siswa dengan kemampuan koneksi matematis kategori sedang, dan 4 dengan kemampuan koneksi matematis kategori tinggi. Dari banyaknya data, kemampuan koneksi matematis cenderung berada pada kategori sedang. Pada kategori rendah, siswa sering mengalami kesulitan dalam memahami konsep matematika, pada kategori sedang sudah memahami konsep matematika tetapi masih suka kurang teliti. Sedangkan pada kategori sudah sangat baik dalam memahami konsep matematika.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, L. (2016). Upaya Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep dan Pemecahan Masalah Matematika Siswa SMP Negeri 4 Sipirok Kelas VII Melalui Pendekatan Matematika Realistik (PMR). EKSAKTA : Jurnal Penelitian Dan Pembelajaran MIPA, 1(1), 1–7. http://jurnal.um-tapsel.ac.id/index.php/eksakta/article/view/49

Ansori, A. (2020). Analisis kemampuan resiliensi dalam meningkatkan kemampuan koneksi matematis siswa. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 3(4), 353–362. https://doi.org/10.22460/jpmi.v3i4.353-362

Bengtsson, M. (2016). How to plan and perform a qualitative study using content analysis. NursingPlus Open, 2, 8–14. https://doi.org/10.1016/j.npls.2016.01.001

Bernard, M., & Senjayawati, E. (2019). Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematik Siswa SMP dengan Menggunakan Pendekatan Metaphorical Thinking Berbantuan Software Geogebra. Jurnal Mercumatika : Jurnal Penelitian Matematika Dan Pendidikan Matematika, 3(2), 79–87. https://doi.org/10.26486/jm.v3i2.558

Gumilang, G. S. (2016). Metode Penelitian Kualitatif dalam Bidang Bimbingan dan Konseling. Jurnal Fokus Konseling, 2(2). http://ejournal.stkipmpringsewu-lpg.ac.id/index.php/fokus/a

Lestari, L., & Surya, E. (2017). The Effectiveness of Realistic Mathematics Education Approach on Ability of Students ’ Mathematical Concept Understanding. International Journal of Sciences: Basic and Applied Research (IJSBAR), 34(1), 91–100. http://gssrr.org

Nugraha, A. A. (2017). Analisis koneksi matematis siswa pada materi SPLDV. Suska Journal of Mathematics Education, 3(2), 130. https://doi.org/10.24014/sjme.v3i2.3897

OECD. (2019). PISA 2018 Results. Combined Executive Summaries. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Suhandri, S., Nufus, H., & Nurdin, E. (2017). Profil Kemampuan Koneksi Matematis Mahasiswa dalam Menyelesaikan Masalah Matematika Berdasarkan Level Kemampuan Akademik. Jurnal Analisa, 3(2), 115–129. https://doi.org/10.15575/ja.v3i2.2012

Susanti, E. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Probing-Prompting Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Kelas XI.IPA MAN 1 Kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan Matematika Raflesia, 2(1), 1–107.

Trisnawati, Anggraini, R. S., & Fauzan, A. (2018). The Influence Of Realistic Mathematics Education (RME) Approach On Students’ Mathematical Communication Ability. Malikussaleh Journal of Mathematics Learning (MJML), 1(1), 31–35. https://doi.org/10.2991/icm2e-18.2018.48

Utari, K., Rahma, F. L., & Ali, S. (2019). Aplikasi Geogebra pada Pembelajaran Kalkulus. 1, 418–423.

Wahyuni, A. (2017). Analisis Hambatan Belajar Mahasiswa Pada Mata Kuliah Kalkulus Dasar. JNPM (Jurnal Nasional Pendidikan Matematika), 1(1), 10. https://doi.org/10.33603/jnpm.v1i1.253

Wardhani, S. (2010). Implikasi Karakteristik Matematika dalam Pencapaian Tujuan Mata Pelajaran Matematika Di SMP/MTs. Yogyakarta: Depdiknas PPPPTK.

Warih, P. D., Parta, I. N., & Rahardjo, S. (2016). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Kelas VIII Pada Materi Teorema Pythagoras. Prosiding Konferensi Nasional Penelitian Matematika Dan Pembelajarannya [KNPMP I] Universitas Muhammadiyah Surakarta, Malang: Universitas Negeri Malang, 377–384.
Published
2021-08-08
How to Cite
Dwiwandira, N., & Tsurayya, A. (2021). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMA Kelas XI dalam Menyelesaikan Soal Materi Pengaplikasian Kalkulus pada Turunan. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2560-2569. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.898
Share |